Pemaparan tentang SKDR dan Surveilans PD3I oleh Dinihari Triyo Novita di Hotel Novotel Banjarbaru (15/03/2019)

Sistem Kewaspadaan Dini dan Respon (SKDR) adalah suatu sistem untuk memantau perkembangan trend suatu penyakit menular potensial KLB/wabah dari waktu ke waktu (periode mingguan) dan memberikan sinyal peringatan kepada pengelola program bila kasus tersebut melebihi nilai ambang batasnya sehingga mendorong program untuk melakukan respon.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *